Posting blog dengan aplikasi blogger android

Saat ini untuk menulis tidak harus semata dengan komputer saja. Sekarang dengan android kita bisa langsung submit tulisan kita yang kita tulis di dalam bis mungkin, atau sedang jenuh menunggu pacar. Memang menulis di smart phone agak aneh namun kalau kita terus dan terus mencoba maka kita akan terbiasa.

Kelebihan menulis blog dengan android phone kita bisa langsung menuliskan ide sesaat kita dari pada kita sudah punya ide tapi keika kita didepan komputer lupa apa yang akan kita tulis. #saya pernah begitu soalnya
Menggunakan aplikasi androidphone juga bisa memasukkan gambar lihat gambar anak saya berikut ini :



Namun ada pula kekurangan posting menggunakan android phone, pertama tulisan kadang salah-salah dan tulisan juga tidak bisa banyak karena kalau pegang phone kita teringat sms yang selalu menulis sedikit. #kalau yang lagi pacaran mungkin beda. xixixixiix


Dengan adanya aplikasi blogger ini saya sangat terbantu, pertama karena untuk dedikasi blog harus selalu terupdate, dan untuk eksistensi blog juga selalu update. jadi saya selalu mengutamakan apapun dimanapun kejadian apaun akan selalu saya tulis dan posting karena itu adalah sejarah yang suatu saat akan kita lihat kebenarannya oleh anak cucu kita.

Share this article :
+
Apakah Anda menyukai postingan ini? Silahkan share dengan klik di sini
encun

Saya hanyalah orang biasa yang menyukai blogging dan mencoba berbagi pengalaman dengan yang lain tentang blogging dan SEO. Semoga bisa bermanfaat.

Follow me on: Facebook | Twitter | Google+
×
Previous
Next Post »
0 Blogger Comment
Facebook Comments
Posting Komentar
Terima kasih sudah berkomentar
Copyright © 2013. Ahmad Roqib Blog - All Rights Reserved | Template Created by Kompi Ajaib Proudly powered by Blogger